Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2024

PRAKTIKUM 8 DCL

Gambar
Nama : Mutiarahma Shalsabilla NIM   : 233100375 DCL DCL yang merupakan singkatan dari Data Control Language. Pada dasarnya, pernyataan DCL dikelompokkan dengan pernyataan DML. Sehingga perintah yang ada di command ini berguna untuk mengontrol hak akses database (privilege) dan memanipulasi user database. Perintah yang termasuk ke dalam kelompok DCL adalah GANT dan REVOKE. GRANT: Perintah ini berguna untuk memberi pengguna hak akses ke database. REVOKE: Berguna untuk menarik hak akses pengguna yang diberikan dengan menggunakan perintah GRANT. Sederhananya, REVOKE adalah kebalikan dari GRANT. a. Menambahkan User Baru Sebagai seorang administrator database, user root mempunyai hak delam membuat user dan memberikan hak-hak akses terhadap user baru tersebut. Cara membuat USER baru: CREATE USER 'nama_user'@'host' IDENTIFIED BY 'password'; Contoh: Pada contoh kali ini kita akan membuat database baru yang terbapat tabel vendor di dalamnya.  Kemudian, kita akan membuat s...

UTS PRAKTIKUM BASIS DATA

Gambar
NAMA: MUTIARAHMA SHALSABILLA NIM     : 233100375 Pada praktikum uts ini kita akan memasukkan data-data ke dalam tabel pada database sistem_pemesanan yang telah di buat pada praktikum  6 1. Buka laragon kemudian akses database sistem_pemesanan           use sistem_pemesanan; Memasukkan data ke tabel pelanggan Memasukkan data ke tabel pesan Masukkan data ke tabel produk Masukkan data ke tabel faktur      2. Masukkan data ke tabel detil_pesan     3. Inner Join           Inner join dalam database adalah perintah yang digunakan untuk menggabungkan data dari dua               tabel atau lebih menjadi satu hasil. Inner join hanya menampilkan baris data yang memiliki nilai              cocok (sesuai) pada kolom yang menjadi syarat penggabungan. • Penggabungan dengan WHERE       ...

UTS TEORI BASIS DATA

  Nama : Mutiarahma Shalsabilla  NIM   : 233100375 1.       Apa kegunaan basis data pada dunia komputer? Basis data, yang dalam Bahasa Inggris disebut database (database), punya banyak kegunaan penting di dunia komputer.  Kegunaan utamanya adalah untuk menyimpan dan mengelola data secara efisien.  Tanpa basis data, program komputer akan kesulitan menyimpan dan mengatur informasi yang dibutuhkannya untuk beroperasi.Kegunaan basis data di dunia komputer sangatlah penting. Basis data berfungsi sebagai  : Penyimpanan data terorganisir: Basis data menyimpan kumpulan data yang besar dan kompleks dengan cara yang terstruktur dan teratur. Ini memudahkan pengguna untuk menemukan dan mengakses informasi yang dibutuhkan dengan cepat dan efisien.  Manajemen data: Basis data memungkinkan  pengguna untuk menambah, edit, menghapus, dan mengelola data dengan mudah.  Hal ini penting untuk memastikan keakuratan dan konsistensi dat...

UTS TEORI BASIS DATA

 Nama : Mutiarahma Shalsabilla  NIM   : 233100375 1.      Apa kegunaan basis data pada dunia komputer? Basis data, yang dalam Bahasa Inggris disebut database (database), punya banyak kegunaan penting di dunia komputer.  Kegunaan utamanya adalah untuk menyimpan dan mengelola data secara efisien.  Tanpa basis data, program komputer akan kesulitan menyimpan dan mengatur informasi yang dibutuhkannya untuk beroperasi.Kegunaan basis data di dunia komputer sangatlah penting. Basis data berfungsi sebagai  : Penyimpanan data terorganisir: Basis data menyimpan kumpulan data yang besar dan kompleks dengan cara yang terstruktur dan teratur. Ini memudahkan pengguna untuk menemukan dan mengakses informasi yang dibutuhkan dengan cepat dan efisien.  Manajemen data: Basis data memungkinkan  pengguna untuk menambah, edit, menghapus, dan mengelola data dengan mudah.  Hal ini penting untuk memastikan keakuratan dan konsistensi data. An...